KETIK, MALANG – Calon Wali Kota Malang, Abah Anton kena sentil lawannya, Heri Cahyono (Sam HC) dalam Debat Publik pertama, Sabtu 26 Oktober 2024. Hal tersebut bermula saat Abah Anton menyinggung terkait optimalisasi pajak dan retribusi Kota Malang.
Pasalnya, Abah Anton menjelaskan bahwa mengintensifkan pemungutan pajak dan retribusi daerah menjadi hal yang penting untuk dilakukan. Sam HC pun menanggapi bahwa jika peningkatan PAD maupun retribusi dapat menyusahkan masyarakat.
Menanggapi hal tersebut, Abah Anton menjelaskan pembangunan Kota Malang tidak dapat hanya mengandalkan Pendapatan Asli Daerah (PAD) maupun dana dari pemerintah pusat.
"Untuk masalah PAD kami tahu bahwa PAD tidak bisa memberikan pembangunan yang mutlak. Kami akan mengkombinasikan dengan CSR," ujar calon nomor urut 3 itu.
Untuk itu percepatan proses perizinan akan menjadi fokus utama untuk mendukung investasi di Kota Malang. Pemberian perizinan kepada calon investor harus diperhatikan demi menciptakan iklim investasi yang baik di Kota Malang.
Abah Anton mengaku menerima banyak sambatan dari masyarakat terkait rumitnya perizinan di Kota Malang. Menurutnya kondisi tersebut menjadi masalah besar yang dapat menghambat investasi.
"Investasi bagi calon investor juga penting menurut kami di dalam peran untuk menaikkan PAD. Pemberian kemudahan, terutama kepada percepatan masalah perizinan harus kita lakukan," tambahnya.
Peningkatan PAD juga dapat dilakukan dengan menciptakan peta potensi melalui perwujudan event menarik baik dalam skala nasional maupun internasional. "Event-event baik itu nasional maupun internasional bisa memberikan tambahan nilai cukup besar bagi pemasukan pajak daerah kita," tuturnya. (*)
Abah Anton Singgung Optimalisasi Pajak dan Retribusi Kota Malang, Kena Sentil Sam HC
27 Oktober 2024 06:30 27 Okt 2024 06:30



Tags:
Abah Anton PAD Kota Malang Dimyati Ayatulloh Kota Malang Pilkada Kota Malang Debat Calon Wali Kota Malang Debat Pilkada pilkada serentak Pilkada 2024Baca Juga:
Kebakaran Terjadi Lagi di Situbondo, Kali Ini Garasi dan Gudang Milik Warga Bletok LudesBaca Juga:
Musibah TPT Longsor di Sumbermalang Situbondo, Satu Orang MeninggalBaca Juga:
Hilang Sejak 5 Hari Lalu, Ini Keterangan Keluarga ErnawatiBaca Juga:
Warga Kelurahan Mimbaan Resah Diserang Ulat Bulu, BPBD Situbondo Semprotkan Cairan PestisidaBaca Juga:
Cuaca Ekstrem di Situbondo, Pohon-pohon Tumbang dan Perahu Nelayan TenggelamBerita Lainnya oleh Lutfia Indah

13 Maret 2025 15:36
Musim Sunat Takaran Minyak, Wali Kota Malang Langsung Sidak Pasar Bunulrejo

13 Maret 2025 14:57
Mutasi Besar-berasan di Tubuh Polri, 10 Polwan Jadi Kapolres hingga 10 Kapolda Berganti, Ini Daftarnya!

13 Maret 2025 14:50
Wali Kota Malang Turun ke Sawah, Ikut Panen Cabai Bersama Petani Wonokoyo

13 Maret 2025 14:01
Harga Telur di Kota Malang Anjlok, Peternak Jual Rp22.000 Per Kg

12 Maret 2025 20:21
Perkuat Aswaja, Unisma Bahas Tawassul Berdasar Kitab Al-Muqtathofat Li Ahlil Bidayat

12 Maret 2025 17:18
Kompas Gramedia Buka Lowongan Pekerjaan, Penempatan Jakarta hingga Purwakarta!

Trend Terkini

10 Maret 2025 22:03
Wakil Gubernur Jatim Sebut Kondisi PSU di Magetan Menegangkan

9 Maret 2025 19:26
Kang Gobang Preman Pensiun Meninggal Dunia

11 Maret 2025 01:00
Dishub Pemalang Siapkan 3 Unit Bus untuk Program Mudik Gratis 2025

9 Maret 2025 22:57
Sultan Bacan: Pakaian Tete Tu Sejatinya Lebih Bersih dari Kita

12 Maret 2025 10:28
PT SGN PG Jatiroto Lumajang Pastikan Tidak Ada Kredit Macet dari Petani Tebu Binaan Mereka
Trend Terkini

10 Maret 2025 22:03
Wakil Gubernur Jatim Sebut Kondisi PSU di Magetan Menegangkan

9 Maret 2025 19:26
Kang Gobang Preman Pensiun Meninggal Dunia

11 Maret 2025 01:00
Dishub Pemalang Siapkan 3 Unit Bus untuk Program Mudik Gratis 2025

9 Maret 2025 22:57
Sultan Bacan: Pakaian Tete Tu Sejatinya Lebih Bersih dari Kita

12 Maret 2025 10:28
PT SGN PG Jatiroto Lumajang Pastikan Tidak Ada Kredit Macet dari Petani Tebu Binaan Mereka

